Senin, 03 Juni 2013

Sejarah Klub Manchester City

Satu lagi klub Liga Inggris yang berhasil meraih gelar sebagai juara liga inggris musim lalu, mereka adalah manchester city, klub yang seolah 'come back' ini hadir dengan wajah baru, pemain-pemain baru, dan juga pelatih baru sejak musim 2009/2010. Manchester City berada dibawah kepemilikan Syeikh Mansyour Bin Zayed Al Nahyan sejak tahun 2008 seakan melakukan perombakan besar-besaran di skuad mereka, pemilik Abu Dhabi United juga Etihad Stadion itu memang merupakan seorang yang kaya raya asal Uni Emirat Arab yang memborong pemain-pemain kelas dunia untuk bergabung dengan City, alhasil di musim 2011/2012 rival sekota Man. United ini mampu meraih gelar liga inggris setelah 42 tahun lama nya tidak meraih gelar ini.

Manchester City atau juga mendapat julukan "The Citizen" ini lahir pada tahun 1880. Klub yang bermarkas di Etihad Stadion ini lahir di kota Manchester, Inggris yang membuatnya menjadi rival sekota dari 'Setan Merah' Manchester United. Dibawah asuhan Roberto Mancini, para pemain bintang yang menghuni Etihad Stadion  ini akhirnya bisa mencicipi gelar Liga Inggris. Beberapa pemain bintang ada di Manchester City, seperti Samir Nasri, Carloz Tevez, Joe Hart, dll. Klub yang dulu nya bernama 'West Gordon' ini ternyata juga memiliki sejarah yang cukup panjang. Seperti apa sejarah klub sepak bola inggris yang berusia 133 tahun ini ? Berikut selengkapnya Dari Sbobet .

Klub ini lahir di West Gordon, yaitu sebuah daerah yang letaknya di timur kota Manchester, Inggris, nama klub ini pun dinamakan sesuai dengan nama daerahnya yaitu 'West gordon'. Klub ini dibentuk oleh seorang kepala Gereja yaitu Arthur Connell dengan putrinya yang bernama Ann Connell, mereka membentuk klub sepak bola ini demi mengurangi tindak kriminal di daerah tersebut, karena saat itu tingkat kriminal karena banyaknya jumlah pengangguran sangat tinggi, dan upaya itu pun berhasil membawa para pengangguran itu untuk melakukan hal positif seperti berolahraga sepak bola. Nama manchester city sendiri baru digunakan pada musim 1893/1894. (ikuti juga berita Jerman Lawan prancis)

Sejauh ini Manchester City belum pernah mendapatkan gelar tropy liga champions, dan sempat meraih satu-satunya gelar internasional yaitu gelar Piala Winners tahun 1970. Manchester City atau yang dijuluki dengan nama The Citizen kini tengah berada dibawah kepemikan Syekh Mansyour bin Zayed Al Nahyan sebagai seorang politikus kaya raya asal Uni Emirat Arab. Dan para pemain bintang mereka tengah berada di bawah kepelatihan Roberto Mancini. - Agen Sbobet.

1 komentar:

  1. Gabung Bersama kita Liga858
    Agen Bola, Taruhan Bola, Poker Domino 99, Togel SGP, Casino Terpercaya.

    Hanya dengan Minimal Deposit 50 ribu anda sudah bisa bermain dan menikmati Berbagai Bonus Menarik Dari Liga858 Berikut Ini :

    1 USER ID UNTUK SEMUA GAMES
    * Bonus Cashback Sportbook Up To 15%
    * Bonus Rollingan Casino 0.8%
    * Promo Bonus Referal 3%
    * Promo Bonus Rollingan Poker 0.5%

    Hubungi Kami Melalui :
    * Website : Liga858
    * Twitter : @858Liga
    * FB : Liga Book
    * WA : +855964907456
    * LINE : liga858
    * Layanan Live Chat 24JAM ONLINE

    agen domino 99
    agen bola

    BalasHapus